Pantesan Tetangga Sebelah Bisa Cepet Hamil. Ternyata Cuma Ini Rahasianya.
Rahasia Bisa Cepat Hamil. Photo by Drew Hays on Unsplash |
Anak, ibarat sebuah harta yang tak ternilai harganya bagi pasangan suami-istri.
Selain diibaratkan sebagi harta, anak juga menjadikan pernikahan kalian jadi berasa sempurna.
Memang, salah satu tujuan pernikahan adalah melanjutkan keturunan sehingga, generasi penerus dari masing-masing keluarga mempelai tidak putus.
Namun hidup memang serba tidak pasti. Ada pasangan yang yang langsung diberi keberuntungan. Ada juga pasangan suami istri yang harus menunggu hingga saat yang tepat dalam mendapatkan keburuntangan.
Ada juga yang bernasib kurang beruntung, karena tidak mendapatkan keturunan.
Namun sebaiknya jangan panik dan pesimis dulu ya gaes. Sebab, jika kamu kena mental karena tak kunjung mendapatkan keturunan, ini bisa menimbulkan strees dan justru akan memperburuk vibes kamu.
Coba, intip rahasia tetangga yang baru nikah, eh, sebulanan kemudian sudah positif hamil. Ternyata rahasianya cuma begini.
Perbanyak konsumsi makanan yang mengandung Asam Folat.
Coba googling makanan baik sayur, buah, biji-bijian yang kaya kandungan asam folat.
Salah satu sumber makanan yang kaya akan asam folat adalah biji kacang hijau yang sudah pernah kita bahas di sini.
Kacang hijau banyak mengandung Asam Folat yang dapat membantu kamu berada pada titik puncak kesuburan.
Dilansir dari laman suara.com, kalian yang sedang menjalani program kehamilan disarankan oleh Center of Disease Control and Prevention (CDC) untuk mengkonsumsi Asam Folat setidaknya 400 mikrogram setiap harinya.
Dan kacang hijau adalah salah satu biji-bijian yang kaya akan Asam Folat sehingga makanan yang berbahan kacang hijau ini sangat disarankan buat kamu yang ingin segera hamil.
Kalau kamu nggak suka kacang hijau, masih ada kok buah-buahan.
Buah-buahan yang kaya akan asam folat menurut nutriclub.co.id adalah:
- Buah jeruk dan lemon
- Alpukat
- Pepaya
- Pisang
- Melon
- Buah bit
- Buah sitrus
- Mangga
- Kiwi
- Stroberi
Nah, pantesan kan kalau tetangga sering belanja buah-buahan. Ternyata, cuma ini rahasianya biar cepet hamil.
Ilustrasi Mandi Junub. Photo by Thomas Despeyroux on Unsplash |
Tetanggamu mungkin tetangga yang terbaik sejagat, peduli dengan kamu yang hingga saat ini belum mendapatkan momongan sampai-sampai dia mengajakmu cek kesehatan rutin ke dikter favoritnya.
Ilustrasi Konsultasi. Photo by Anh Trần on Unsplash |
- Kebiasaan merokok.
- Konsumsi Alkohol dan obat-obatan terlarang
- Konsumsi Vitamin A berlebihan
- Konsumsi daging mentah atau setengah matang
- Ikan yang banyak mengandung zat merkuri
- Susu yang belum terpasturisasi
0 Komentar
Silahkan berkomentar dengan bahasa yang komunikatif, sopan, berbobot, dan tentunya yang relevan.
Jika kedapetan mengandung unsur p#rn#, ujaran kebencian, Sara, politik, link aktif, hoax maka akan dihapus.
✌❤😁
🙏Terimakasih🙏